Friday 12 June 2015




Selamat datang di blog saya kali ini saya akan memberikan informasi bagaimana membuat tampilan atau menambahkan indikator speed koneksi internet di ubuntu 14.04

berikut di bawah ini langkah cara membuatnya :


1. Langkah pertama buka Terminal dengan cara menekan CTRL+ALT+T setelah jendela terbuka masukan perintah di bawah ini :

sudo add-apt-repository ppa:nilarimogard/webupd8

2. Setelah langkah pertama selesai berikutnya kita reload Pembaharuan sistem tunggu sampai selesai dan masukan perintah di bawah ini :

sudo apt-get update

3. setelah langkah kedua berhasil/selesai sekarang langkah terakhir yaitu
 menginstal masukan perintah di bawah ini :

sudo apt-get install indicator-netspeed

Selamat anda sudah selesai membuat tampilan speedinternet di ubuntu
aplikasi ini berjalan secara otomatis ketika anda login 
untuk mencobanya silakan log out dan login kembali dan silakan cek di bagian pojok kanan atas dekan jam..

Catatan :

Untuk menghapus aplikasi ini lakukan perintah di bawah ini :

sudo apt-get remove indicator-netspeed



1 comment:

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!